Reflective Tape Alat Keselamatan Kapal

Reflective Tape

Reflective tape atau pita reflektif merupakan salah satu alat keselamatan yang sederhana tetapi memiliki peran yang penting. Pita ini ada di berbagai alat safety seperti di life jacket, lifebuoy, life raft, dll.

Reflective tape terbuat dari bahan pantul cahaya yang mampu bekerja di saat gelap dengan memantulkan kembali cahaya dari berbagai sumber. Alat safety ini berfungsi untuk meningkatkan visibilitas penggunanya. Fungsi visibilitas itu penting supaya korban kecelakaan bisa mudah ditemukan oleh regu penolong.

Tim SAR akan kesulitan mencari korban kecelakaan ketika langit mulai gelap dan kurang pencahayaan. Dengan lampu senter, mereka akan menyusuri lokasi yang mungkin jadi tempat korban berada. Tanpa pita reflektif, tim SAR akan sangat kewalahan.

Reflective Tape Alat Safety Kapal

Alat ini penting baik di darat maupun di laut. Namun khusus untuk di laut, ada regulasi internasional yang mengaturnya yaitu SOLAS alias Safety of Life at Sea.  Jadi walau tidak sepopuler jaket pelampung atau life raft, reflective tape juga punya persyaratan yang diatur oleh SOLAS.

Tidak hanya bisa memantulkan cahaya, tapi ada berbagai kualifikasi yang harus dipenuhi agar pita reflektif ini dianggap layak sebagai alat keselamatan.

  • Tingkat intensitas refleksi terhadap cahaya.
  • Harus bisa dilihat dalam jarak yang sangat jauh.
  • Tahan lama, tahan lipatan, serta tidak mudah rusak atau terkelupas.
  • Posisi penempelan juga harus tepat.

Seperti alat-alat keselamatan lainnya, pita reflektif juga memiliki umur pemakaian efektif yaitu antara tiga sampai sepuluh tahun. Tidak direkomendasikan untuk menggunakan reflective tape yang sudah melewati masa pakai yang distandarkan.

Harga Jual Reflective Tape

Harga dari alat safety yang satu ini akan bergantung pada pilihan merek, jenis, serta kuantiti yang dibutuhkan. Tapi jangan ragu, silahkan hubungi kami untuk mendapatkan penawaran harga sekaligus pelayanan terbaik.

Baca juga : Jual Peralatan Kapal dan Aksesorisnya

VELASCO INDONESIA PERSADA adalah distributor dan Supplier Immersion Suit  di jakarta dan juga menjual Life Jacket Light Battery, Whistle Life Jacket, Life Jacket with Whistle, Inflatable Life Jacket  dll, dengan pelayanan terbaik di Jakarta. Kami juga menjual alat kapal, Life Jacket Marine, Working Vest, Life Buoy Line, Ring Buoy Light,Ring Buoy Solas, Flotation Safety Knife, SCBA – Self Contained Breathing Apparatus, Thermal Protective Aid, First Aid Kit, Emergency Food & Drink,Pelican Hook, HRU For Epirb, HRU For Life Raft, Inflatable Life Raft, Imo Sign, Binocular  Lihat produk kami lainnya di sini. Rantai, rigging, wire rope, alat keselamatan kapal, peralatan safety, chemical product Semua barang yang kami jual dilengkapi sertifikat dan berkualitas. Silahkan hubungi kami lewat Whatsapp (081290808833) atau 021 690 5530. Bisa juga melalui email ke [email protected] atau [email protected] Atau lihat produk kami lainnya di sini.

VELASCO INDONESIA PERSADA juga melakukan pengiriman melalui semua pelabuhan se Indonesia seperti Pelabuhan Krueng Geukueh, Pelabuhan Belawan, Pelabuhan Teluk Bayur, Pelabuhan Domestik Bandar Sri Junjungan Dumai, Pelabuhan Nongsa, Pelabuhan Tanjung Pandan, Pelabuhan Pulau Baai, Pelabuhan Panjang, Pelabuhan Sunda Kelapa, Pelabuhan Pramuka, Pelabuhan Merak, Pelabuhan Adikarto, Pelabuhan Tanjung Perak, Pelabuhan Benoa, Pelabuhan Gili Trawangan, Pelabuhan Tenau, Pelabuhan Malundung, Pelabuhan Dwikora, Pelabuhan Palangkaraya, Pelabuhan Batu Licin, Pelabuhan Kampung Baru, Pelabuhan Bitung, Pelabuhan Polewali, Pelabuhan Tanjung Mas, Pelabuhan Pantoloan, Pelabuhan Kendari, Pelabuhan Soekarno-Hatta, Pelabuhan Gorontalo, Pelabuhan Yos Soedarso, Pelabuhan Ternate, Pelabuhan Fak-fak, Pelabuhan Jayapura, Pelabuhan Merauke, Pelabuhan Nabire, Pelabuhan Tanjung Api-api, Pelabuhan Laut Jambi.

Velasco Administrator

Velasco Administrator

Leave a Replay

PT VELASCO INDONESIA PERSADA

Distributor alat kapal, alat safety, dan alat industri dengan pelayanan terbaik di Jakarta Barat, Indonesia.

Hubungi kami di (021) 690 530 atau [email protected]

Artikel Terakhir

Artikel Terakhir