Mengenal Fungsi dan Jenis Connecting Link

Mengenal Fungsi dan Jenis Connecting Link

Dalam rigging dan lifting, rantai biasanya digunakan untuk menarik atau mengangkat bedan. Alat rigging seperti master link, shackle, hook, dan lainnya tidak boleh terhubung langsung ke rantai karena dapat menyebabkan rantai terputus. Maka dari itu diperlukan suatu alat bantu salah satunya dengan menggunakan connecting link. Connecting link, juga dikenal sebagai hammerlock, adalah alat yang berguna untuk menghubungkan mata rantai dengan alat rigging lainnya, seperti ring, hook, masterlink, atau shackle. yuk kita Mengenal Fungsi dan Jenis Connecting Link Alat ini hanya dapat digunakan untuk memasang sling rantai saja, jadi tidak diperuntukan untuk pemasangan webbing sling atau wire rope.

Selain itu, connecting link umumnya  digunakan sebagai alat tambahan atau atau working load limit. Tujuannya supaya rantai tak bisa dibuka dan ditutup dengan mudah. Jadi dalam kata lain, connecting link memang dirancang untuk dapat dibongkar pasang dengan mudah sehingga bisa dimasukkan ke dalam mata rantai.

Connecting link memiliki pengunci yang berbentung seperti pin di bagian tengahnya yang menghubungkan antara bagian atas dan bawah connecting link. Saat pin ini dibuka, connecting link bagian atas dan bawah akan otomatis terpisah. Nantinya connecting link bagian atas akan di kaitkan ke rantai. Sementara connecting link bagian bawah dapat dikaitkan ke alat rigging seperti hook, shackle dan master link. 

Walaupun connecting link menjadi alat penghubung antara rantai dengan alat rigging, namun tidak semua connecting link memiliki kemampuan mengangkat beban yang sama (working load limit). Maka dari itu tidak semua jenis connecting link dapat digunakan untuk aktivitas towing dan lifting.

Ada dua jenis connecting link yang sering digunakan yakni : 

1. Connecting Link Standard/Kupu-Kupu

Connecting link standard merupakan jenis connecting link yang paling umum digunakan banyak orang. Hal ini karena connecting link standar dapat digunakan untuk menyambungkan antara satu rantai dan rantai lainnya. Selain dapat menyambungkan rantai satu ke rantai lainnya, jenis hammerlock ini juga dapat digunakan untuk menyambungkan alat rigging lainnya, seperti shackle, master link, dan lainnya. 

Adapun kelebihan connecting link standart ini adalah dapat disambungkan ke dua rantai sekaligus. Atau dalam kata lain satu connecting link dapat menggunakan dua rantai.  Namun, meskipun dapat digunakan dengan dua rantai sekaligus, alat ini tidak dapat digunakan sebagai pengganti sambungan master. Selain itu, alat ini tidak dapat dihubungkan ke dalam dua rantai untuk dihubungkan ke satu alat rigging.

2. Connecting Link Chain Coupler

Connecting link chain coupler bisa dikatakan jenis connecting link yang jarang digunakan di lapangan. Meski begitu, jenis ini sangat cocok untuk diaplikasi pada rantai karena bentuk pengaitnya yang dapat mengunci rantai sehingga tidak mudah goyang. 

Tidak seperti connecting link standard yang memiliki lubang kait berukuran besar, connecting link chain coupler justru memiliki lubang kait yang ukuranya lebih kecil.  Connecting jenis ini memiliki bentuk seperti shackle omega, dimana bagian yang dekat dengan lokasi pengunci dibuat khusus agar dapat dimasukkan ke dalam mata rantai, dan bagian yang lebih besar biasanya diikat ke alat rigging.

Salah satu kekurangan connecting link coupler ini adalah tidak dapat digunakan untuk menghubungkan satu rantai dengan rantai lainnya. Selain itu, alat ini juga tidak bisa digunakan ke dalam 2 rantai sekaligus. Karena itulah mengapa connecting link chain coupler jarang digunakan di lapangan. 

Dengan Mengenal Fungsi dan Jenis Connecting Link, Anda dapat cermat memilih alat rigging yang sesuai dengan kebutuhan. Jika Anda membutuhkan connecting link atau ingin bertanya seputar connecting ling Anda dapat langsung menghubungi marketing kami.  PT Velasco Indonesia Persada menjual connecting link berkualitas dengan harga terbaik. 

Baca Juga : Jual Master Link Assembly Berkualitas

VELASCO INDONESIA PERSADA adalah distributor dan Supplier Hammerlock di jakarta dan juga menjual  Clevis Grab Hook, Eye Bolt, Spelter Socket, Swivel Shur Loc Hook, Eye Hook, Ratchet Load Binder, Master Link Assembly, Shackle, Thimble Heavy Duty, Turnbuckle, Swivel, Wire Clip, Rachet, Webbing Sling, Lever Block, Chain Block dll, dengan pelayanan terbaik di Jakarta. Kami juga menjual alat kapal, Lihat produk kami lainnya di sini. Rantai, rigging, wire rope, alat keselamatan kapal, peralatan safety, chemical product Semua barang yang kami jual dilengkapi sertifikat dan berkualitas. Silahkan hubungi kami lewat Whatsapp (081290808833) atau 021 690 5530. Bisa juga melalui email ke [email protected] atau [email protected] Atau lihat produk kami lainnya di sini.

Velasco Administrator

Velasco Administrator

Leave a Replay

PT VELASCO INDONESIA PERSADA

Distributor alat kapal, alat safety, dan alat industri dengan pelayanan terbaik di Jakarta Barat, Indonesia.

Hubungi kami di (021) 690 530 atau [email protected]

Artikel Terakhir

Artikel Terakhir