Secara sederhana kompas merupakan alat navigasi yang memanfaatkan medan magnet bumi untuk menentukan sebuah arah. Dalam dunia maritim peranan kompas sangat penting. Alat ini berfungsi sebagai navigasi dan penunjuk arah saat berada di laut seperti arah mata angin (timur, barat, utara dan selatan). Kompas yang biasa digunakan di kapal adalah kompas magnetic. Kompas magnetic ini telah di pergunakan sebagai navigasi selama berabad-abad lalu. Meskipun kini kompas magnetic telah digantikan dengan teknologi GPS namun alat satu ini masih digunakan sebagai alat cadangan atau alternatif saat situasi darurat. Sebagai distributor PT. Velasco Indonesia Persada Jual Kompas Kapal Berkualitas
Karakter Kompas
Kompas magnetik adalah instrumen yang digunakan untuk menentukan arah utara, dengan memanfaatkan medan magnet bumi. Perangkat ini terdiri dari jarum magnet yang dijepit pada poros yang memungkinkan jarum berputar bebas. Jarum magnet ini selalu mengarah ke utara dari medan magnet bumi, sehingga dengan menggunakan alat ini kita dapat mengetahui arah utara kita dan mengarahkan ke arah lain. Kompas magnetik banyak digunakan dalam navigasi, terutama di kapal, pesawat, dan petualangan luar ruangan.
Pada kompas magnet biasanya terdapat skala yang memungkinkan kita membaca sudut antara utara dan arah lainnya, serta informasi lain seperti selatan, timur dan barat. Beberapa jenis kompas magnet juga dilengkapi dengan fitur seperti sistem pencahayaan, sehingga memungkinkan alat ini digunakan pada malam hari.
Sama seperti kompas pada umumnya, kompas magnetik terdiri dari 4 komponen yakni jarum kompas, piringan bacaan sudut, skala sudut dan rumah kompas.
- Jarum kompas : Ini merupakan bagian terpenting dari kompas. Jarum magnet kompas digunakan untuk menunjukkan arah utara-selatan magnet bumi.
- Piringan bacaan sudut : Di dalam kompas ada lingkaran yang terdiri dari garis-garis dengan skala sudut. Garis pemisah skala sudut ini dinyatakan dalam derajat. Skala derajat ini dapat dibaca searah jarum jam, dimulai dari arah utara magnetik dan kemudian kembali ke arah utara magnetik.
- Skala sudut : Ada beberapa skala piringan derajat kompas yang paling standar berbentuk sudut lingkaran (360 derajat).
- Rumah kompas : Merupakan tempat perangkat kompas berada yang berfungsi sebagai pelindung kompas.
Harga Kompas Kapal
PT Velasco Indonesia Persada Jual Kompas Kapal Berkualitas di Jakarta. Segera hubungi kamu untuk mendapatkan penawaran dan pelayanan terbaik dari kami.
Baca juga : Mengenal GPS Navigator untuk Kapal
VELASCO INDONESIA PERSADA adalah distributor dan Supplier Magnetic Compass di jakarta dan juga menjual Polyform Boat Fender, Polyform Buoy, Magnetic Compass, Reflective Solas Tape, Sopep Box, Explotion Proof Hand Light, Sea Anchor, Bailer, Battery Aldis Lamp, Aldis Lamp, Day Signal Black, Barometer Brass, Clinometer, Marine Clock Brass, Marine Ship Bell-Brass, Pilot Ladder, Embarkation Ladder dll, dengan pelayanan terbaik di Jakarta. Kami juga menjual alat kapal, Lihat produk kami lainnya di sini. Rantai, rigging, wire rope, alat keselamatan kapal, peralatan safety, chemical product Semua barang yang kami jual dilengkapi sertifikat dan berkualitas. Silahkan hubungi kami lewat Whatsapp (081290808833) atau 021 690 5530. Bisa juga melalui email ke [email protected] atau [email protected] Atau lihat produk kami lainnya di sini.