Hindari Gas Beracun dengan Masker Respirator

Hindari Gas Beracun dengan Masker Respirator

Bekerja di lingkungan outdoor membuat resiko akan terkena polusi, atau gas beracun jadi meningkat. Resiko yang sama juga dimiliki oleh mereka yang bekerja di industri lain yang bersentuhan langsung dengan bahan-bahan kimia berbahaya. Untuk itu kita dapat hindari gas beracun dengan masker respirator.

Hindari Gas Beracun dengan Masker Respirator

Masker respirator merupakan alat pengaman (alat safety) yang dibuat untuk melindungi penggunanya dari menghirup suatu udara atau gas yang terkontaminasi dan dapat membahayakan kesehatan, seperti misalnya polusi, debu, asap, gas beracun, dll.

Cara kerja masker adalah sebagai filter udara atau gas berbahaya sebelum masuk ke hidung atau mulut saat kita bernafas. Pada tahap pertama, udara atau gas berbahaya tersebut akan melewati filter aerosol yang terdapat pada masker. Filter ini berfungsi sebagai perangkap dari polutan. Selanjutnya udara dan gas tersebut akan melewati filter arang untuk menyaring partikel yang lebih kecil dari polutan. Selanjutnya udara atau gas yang sudah lebih bersih baru masuk ke hidung atau mulut pemakainya.

Karena cara kerja masker adalah menggunakan filter, maka masker memiliki jangka waktu pemakaian yang pendek. Tidak hanya untuk menyaring udara atau gas berbahaya dari luar, masker juga berfungsi untuk mencegah penyebaran penyakit menular yang dapat tersebar melalui udara.
Umumnya terdapat 2 jenis masker di pasaran. Pertama adalah masker kain biasa yang hanya dapat digunakan sekali kemudian dibuang. Kedua adalah masker dengan frame yang biasa terbuat dari plastik dan tali pengikat. Untuk masker jenis kedua ini dilengkapi dengan cartridge yang dapat diisi ulang.

Keselamatan adalah faktor yang sangat penting dalam bekerja, oleh karena itu penggunaan alat safety sangat dibutuhkan. Terlebih kita tidak pernah tahu dengan pasti apakah udara yang kita hirup itu mengandung gas tercemar atau tidak. Maka dari itu, Anda dapat hindari gas beracun dengan masker respirator.

Baca juga : Menjual Survival Whistle

Silahkan kontak kami VELASCO INDONESIA PERSADA adalah distributor dan Supplier Welding Gloves di jakarta dan juga menjual  Hand Gloves, Rain Coat, Wearpack, Safety Shoes, Safety Helmet, Safety Goggles, Safety Glasses, Safety Body Harness, Masker, Earplug, Earmuff  dll, dengan pelayanan terbaik di Jakarta. Kami juga menjual alat kapal, Lihat produk kami lainnya di sini. Rantai, rigging, wire rope, alat keselamatan kapal, peralatan safety, chemical product Semua barang yang kami jual dilengkapi sertifikat dan berkualitas. Silahkan hubungi kami lewat Whatsapp (081290808833) atau 021 690 5530. Bisa juga melalui email ke [email protected] atau [email protected] Atau lihat produk kami lainnya di sini.

velasco

velasco

Leave a Replay

PT VELASCO INDONESIA PERSADA

Distributor alat kapal, alat safety, dan alat industri dengan pelayanan terbaik di Jakarta Barat, Indonesia.

Hubungi kami di (021) 690 530 atau [email protected]

Artikel Terakhir

Artikel Terakhir